Skripsi S1

Record Data Skripsi S1
MhswID :
170301201
Judul :
Pengaruh kompetensi aparatur, partisipasi masyarakat, pengendalian internal dan komitmen organisasi terhadap akuntabilitas pengelolaan dana desa
Penulis :
RADA RATNA SARI
Abstrak :
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruhkompetensi aparatur, partisipasi masyarakat, pengendalian internal dan komitmen organisasi terhadap akuntabilitas pengelola dana desa. Populasi dalam penelitian ini adalah perangkat desa yang ada di kecamatan kapur IX yang terdiri dari 7 desa.Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif. Jenis data yang digunakan adalah data primer yang diperoleh dari kuisioner. Teknik pemilihan sampel menggunakannon probability sampling. Metode non probability sampling yang dipakai yaitu purposive sampling. Kuisioner yamg digunakan dalam penelitian ini adalah127 kuisioner.Teknik analisis data menggunakan persamaan analisis regresi linear berganda dengan menggunakan program SPSS. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kompetensi aparatur, partisipasi masyarakat, pengendalian internal dan komitmen organisasi berpengaruh terhadap akuntabilitas pengelolaan dana desa. Kata Kunci: kompetensi aparatur, partisipasi masyarakat, pengendalian internal, komitmen organisasi, akuntabilitas.
Abstrak Inggris :
This study aims to examine the effect of apparatus competence, community participation, onternal control, and organizational commitment on the accountability of village fund managers. The population in this study were village official in the district of Kapur IX which consisted of 7 village. The research metohod used in this research is quantitative. The type of data used is primary data obtained from questionnaires. The sample selection technique uses non-probability sampling. The non-probability sampling method used is purposive sampling. The quiestionnaires used in this study were 127 questionnaires. The data analysis technique used multiple linear regression analysis using the SPSS program. The results of this study indicate that the competence pf the apparatus, community participation, internal control, and organizational commitment affect the accountability of village fond managers. Keywords: Apparatus Competence, Community Participation, Internal Control, Organizational Commitment, Accountability.
Tahun :
2022
Bab 2 :
Bab 3 :
Bab 4 :
Bab 5 :
Na :
A
Loading, updating changes...



UPT. Perpustakaan & UPT. TIPD UMRI

  • Kampus Utama : Jl. Tambusai / Jl. Nangka, Kecamatan Tampan
  • Kota Pekanbaru, Provinsi Riau

    E-Mail : pustaka@umri.ac.id - Website : http://lib.umri.ac.id - Smart Library : http://smartlib.umri.ac.id - Jurnal : http://jurnal.umri.ac.id

    Smartlib v1.3 © 2019 UPT TIPD UMRI. All Rights Reserved.